Bangun Kedekatan, Bhabinkamtibmas Karamatmulya Polsek Soreang Silaturahmi Warga Binaan

    Bangun Kedekatan, Bhabinkamtibmas Karamatmulya Polsek Soreang Silaturahmi Warga Binaan

    Soreang - Demi terciptanya situasi aman dan kondusif serta terjalinnya hubungan yang baik antara Polsek Soreang dengan warga masyarakat yang ada diwilayah hukum Polsek Soreang, Bhabinkamtibmas Desa Karamatmulya lakukan kunjungan kepada warga masyarakat menanamkan tali silaturahmi sampai kan pesan kamtibmas demi terciptanya situasi wilayah hukum polsek Soreang yang aman dan kondusif. 

    Pada kesempatan Silaturahmi Bhabinkamtibmas Desa Karamatmulya Brigadir M.Haris Munandar menyampaikan kepada masyarakat agar senantiasa waspada terhadap lingkungan sekitar kita karena kejahatan terjadi bukan hanya karena niat tapi ada kesempatan serta meneruskan kembali pesan-pesan kepolisian tentang kamtibmas di lingkungan warga, Rabu (20/3/2024).

    Dalam menghadapi situasi kamtibmas dimasa kini Pihak kepolisian Sektor Soreaang senantiasa trus lakukan sosialisasi kepada warga guna menyampaikan informasi perkembangan situasi penting yang harus di terima seluruh masyarakat, bantuan sosial dan sitkamtibmas wilayah sekitar.

    Menurut Kapolresta Bandung Kombes Pol. Dr. Kusworo Wibowo S.I.K, . S.H., M.H. melalui Kapolsek Soreang Kompol Ivan taufiq S.H., MH. mengatakan "Bahwa tujuan silaturahmi dan kunjunangan kepada warga Masyarakat ini diharapakan dapat menjalin kerja sama yang baik dengan Polri khususnya Polsek Soreang agar mudah komunikasi dalam menjaga situasi kamtibmas untuk mencegah munculnya berbagai bentuk ancaman gangguan keamanan".

    ROBI JOPI ANDRIO

    ROBI JOPI ANDRIO

    Artikel Sebelumnya

    Unit Lantas Polsek Soreang Lakukan Pengaturan...

    Artikel Berikutnya

    Patroli Malam, Bhabinkamtibmas Soreang Polsek...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    BINUS Learning Community Palembang Mengadakan Kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat (PKM) dengan Tema "Cara Mudah Menentukan Harga Jual Produk yang Tepat!"
    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar
    Kapolri Tekankan Peran Penting Pemuda Muhammadiyah Dalam Wujudkan Indonesia Emas 
    Kapolri Beri Kenaikan Pangkat Anumerta ke Almarhum AKP Ulil Ryanto
    Kapolri Sebut Pengamanan Nataru Akan Dilakukan 141.443 Personel

    Ikuti Kami